Assesment Accounting Software
Assesment Accounting Software merupakan suatu proses penelitian terhadap suatu program akuntansi yang akan digunakan oleh suatu perusahaan dan melakukan penilaian terhadap program tersebut. Dari penilaian tersebut maka dapat disimpulkan bahwa suatu program akuntansi dapat digunakan atau tidak dalam perusahaan tersebut. Assesment Accounting Software dapat dilakukan dengan cara mencatat, menganalisa dan mengaplikasikan kegiatan perusahaan yang berhubungan…