Software akuntansi yang ada di Indonesia sangat beragam, ada software yang custom ada juga software yang sudah jadi. Software akuntansi dasar yang didevelop oleh perusahaan-perusahaan di Indonesia umumnya merupakan software untuk UKM. Software akuntansi dasar ini memiliki modul-modul sederhana yang hampir semua perusahaan butuhkan seperti Penjualan, Pembelian, Persediaan, Buku Besar, dan Kas Bank. Beberapa software akuntansi dasar yang cukup terkenal di Indonesia ada Accurate Accounting Software dan Easy Accounting Software.
Software akuntansi dasar Accurate dikembangkan oleh CPSsoft sejak tahun 1999, software ini sudah dikembangkan dan sekarang sudah di versi terbarunya, Accurate Accounting Software versi 5. Versi 5 ini merupakan pengembangan dan memiliki fitur untuk ekspor transaksi ke e-faktur secara otomatis, tanpa user perlu input lagi di aplikasi perpajakan e-faktur. Software ini juga merupakan software buatan asli Indonesia dan disesuaikan dengan PSAK yang ada. Fitur-fitur unggulan yang ada di Accurate Accounting Software ini antara lain Serial Number, Project Contractor (dapat menghitung RAB), Fitur konsolidasi dll. Selain itu, Accurate Acounting Software juga dikenal karena harganya yang terjangkau.
Sedangkan, Easy Accounting Software yang dikembangkan sejak tahun 2009 oleh Megasoft merupakan penantang untuk Accurate Accounting Software. Software akuntansi dasar ini memiliki modul dan fitur-fitur yang menyerupai Accurate Accounting Software.Namun, ada beberapa fitur khusus yang ada di Easy Accounting Software tetapi tidak ada di Accurate Accounting Software. Beberapa diantaranya fitur yang pasti akan sangat membantu customer ada Import transaksi dari Excel, Minimal dan Maksimal Harga Beli/Jual, Input transaksi dari Smartphone, EABT Feature (Fitur untuk perusahaan yang memiliki banyak cabang), Mengunci untuk Anggaran (Budget) Akun dll. Dibandingkan dengan Accurate Accounting Software, Easy Accounting Software malah harganya lebih terjangkau. Selain itu, Easy Accounting Software juga sudah support untuk penginputan transaksi untuk e-faktur yang dapat diimpor secara otomatis.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai software akuntansi dasar, baik itu Accurate Accounting Software maupun Easy Accounting Software, Anda dapat menghubungi kami.
Kami adalah ACIS Indonesia, konsultan penjualan resmi untuk ACCURATE Accounting Software untuk seluruh Indonesia mulai dari Aceh, Padang, Jambi, Bengkulu, Medan, Palembang, Bangka Belitung, Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali, Pontianak, Balikpapn, Manado, Makasar sd. Jayapura. Dapatkan info lebih lanjut dari kami dengan menghubungi email info@acisindonesia.com atau telp 021-29018652/081293387264(WA) dengan Tim Solution Expert kami yang siap membantu Anda.
Kami juga menyediakan Jasa Training Accurate untuk pemesanan atau informasi lebih lanjut mengenai Training Accurate Klik Link Berikut [ Klik Disini ]